Honda Airblade di AHASS Cirebon


Seperti sedikit nukilan saat Mudik Bareng Tiger bahwa saya sempet mampir AHASS di Cirebon untuk memperbaiki baut tanam knalpot si Tiger yang prothol, dan tak sengaja menemukan penampakan Matic baru dari Honda yang jelas Built Up, alias impor utuh dari thailand yaitu Honda Airblade

Lanjutkan membaca Honda Airblade di AHASS Cirebon