Saya kadang senyum sendiri ketika menyadari kata khusus #banyumasan tanpa sengaja. Saat mencoba mengingat-ingat justeru tidak menemukan kata-kata yang akrab di masa kecil, sekarang asing .

Nah kemarin saat tulisan lebuh posted (sudah dipublish), saya baru ingat kata yang berkaitan erat dengan lebuh, yaitu sampah alias runtah. Lanjutkan membaca Runtah