Waspada Tangan Jahil DI Transjakarta (Busway)


Beberapa waktu lalu, saya sekeluarga hendak berkunjung ke rumah saudara di Depok, tepatnya Srengseng Sawah. Dengan menumpang Bus kebanggaan DKI Jakarta, Transjakarta yang akrab disebut Busway (padahal arti busway adalah jalan bus, jadi tidak salah kalo ada yang bilang naik busway berarti ngesot di jalan raya :mrgreen: ).

Pemandangan lumrah di jembatan penyebrangan (sekaligus jalur shelter bus) Jembatan Gantung, Daan Mogot

Setelah bersabar menunggu di shelter Jembatan Gantung, Daan Mogot, akhirnya saya sekeluarga dapat armada bus yang menuju Harmoni, penuh sesak, terpaksa berdiri Lanjutkan membaca Waspada Tangan Jahil DI Transjakarta (Busway)