Paginya kami bersiap cek out, saya sempatkan berendam di Pemandian Air Panas milik hotel sekira 15 menit. Badan terasa segar dan siap melanjutkan jalan-jalan.

Tidak lengkap rasanya, kalo sudah di Subang, apalagi sempat stay di Sariater kalo tidak mampir ke Tangkuban Perahu. Tujuan wisata yang mainstream memang, tapi untuk melengkapi jalan-jalan dan sekedar foto-foto, boleh saja. Ga ada yang melarang 😀

Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.