Ngeblog Bikin Nafsu…?


Kadang saya berpikir apa manfaat ngeblog... yang pasti punya teman baru, tapi kalo nyasar ke blog yang beda dengan tanda petik repot juga lho…


ara-ayta mani ittakhadza ilaahahu hawaahu afa-anta takuunu ‘alayhi wakiilaan
Terangkanlah kepadaku tentang orang yang menjadikan hawa nafsunya sebagai tuhannya. Maka apakah kamu dapat menjadi pemelihara atasnya?, ( Al-Furqan: 43 )

Repot yang lain adalah .. karena saya newbe alias newcomer di dunia blog dan liat blog-blog yang ngetop dengan ratestate yang tinggi jadi pengen kayak mereka.. sehingga hal itu mempengaruhi kinerja otak dan mikirnya artikel apa lagi ya yang mau saya terbitin… dengan kata lain saya nafsu untuk ngblog dan blogwalking dan mengabaikan pekerjaan yang lain yang sebenarnya lebih penting.. bahkan mempengaruhi otak saat menghadap Sang Khaliq.. Astaghfirullohal’adim.. Duh Gusti nyuwun pangapunten…

24 respons untuk ‘Ngeblog Bikin Nafsu…?

  1. mengalir saja mas… kalo lagi mood nulis ya nulis, kalo ga ya ga perlu dipaksakan, walau tujuan ngeblog masing2 orang kadang beda2 🙂

    Suka

  2. Setuju banget Mas, klo gitu se nggaknya kita harus meniatkan nge Blog tuk sarana meningkatkan keimanan & ketaqwaan kita dihadapan sang kholiq. dengan banyak belajar dari hal2 yang belom kita ketahui,

    Suka

  3. Gak usah pake nafsu kalau mau jadi blogger yang baik hati, yang penting tetap menulis dan yang sangat penting jangan lupakan sholat 😆
    Salam hangat serta jabat erat selalu dari Tabanan

    Suka

  4. I just want to mention I am just all new to weblog and honestly enjoyed your website. Probably I’m want to bookmark your site . You definitely come with very good articles. Regards for revealing your webpage.

    Suka

Tinggalkan Balasan ke sukocho Batalkan balasan